Hello.. dah lama nggak update blog ini, kali ini admin ingin menambahkan tips yang tahun lalu pernah kami tulisan dengan judul Filter Konten Porno Pada Android Anak. yang namanya tips dan trik, tidak terlepas dari kelemahan/kesalahan, istilah kerenya adalah "BUG" begitu pula dengan tutorial yang pernah kami bagikan tahun lalu, admin merasa ada sedikit ganjalan yang memaksa untuk dituliskan. Ganjalanya adalah masih bisa terbuka juga content-content negatif pada android anak kita, padahal sudah kita lakukan pengaturan-pengaturan seperti tutorial tahun lalu. Disini yang perlu diperhatikan adalah apakah kita sudah benar-benar melakukan setting keseluruhan seperti pada tulisan Filter Konten Porno Pada Android Anak ? Perhatikan pada point ke.7 sampai selesai (hitung dr atas). Pengaturan tersebut ialah berbeda dengan pengaturan pada account, karena aplikasi pencarian google berdiri sendiri, yang itu berarti harus di setting juga.

Solusi dari permasalahan ini adalah:
- Kembali ke tulisan di atas yang berwarna biru. Ini penting sekali jadi jangan sampai terlewatkan.
- Hindari penghematan data. Sudah menjadi hal yang lumrah jika smartphone se canggih android dibilang boros data, namun banyak hal yang di dapatkan jika kita menghindari penghematan data, diantaranya adalah kecepatan akses. Jadi jangan pelit-pelit mengenai data ya..
Demikian dulu yang bisa kami bagikan, mengenai cara menjauhkan anak kita dari hal-hal yang berbau pornografi, oya jangan biarkan handphone anak kita terdapat aplikasi UC Browser, karena browser yang satu ini adalah support/mendukung content-content negatif. lain waktu akan coba kami bedah agar penggunaan UC browser aman untuk anak-anak kita.
Nantikan artikel kami selanjutnya hanya disini..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar